
Menurut Bartra, akhir-akhir ini timnya makin sulit mencetak gol. Saat lawan Almeria, Barca harus menunggu hingga menit 73 untuk mencetak gol, mereka bahkan tak bisa mencetak gol saat menjamu Celta Vigo.
"Tujuh peluang kami menghantam tiang dalam dua pertandingan terakhir. Awal musim ini kami bisa mencetak gol bahkan saat kami tak berniat melakukannya. Sekarang kami lebih sulit untuk mencetak gol." katanya pada Inside Spanish Football.
Bek muda itu juga menyampaikan ia dan rekan-rekannya mulai bisa mengimplementasikan ide-ide yang disampaikan entrenador Luis Enrique.
"Kami tak mampu memainkan sepak bola yang kami inginkan saat menghadapi Almeria, tapi saya rasa sedikit demi sedikit dan secara bertahap kami bisa menjalankan ide-ide Luis Enrique." [initial]
Update berita La Liga mu di sini
- Lama Kagumi Kroos, Ramos Harap Ronaldo Menangkan Ballon d'Or
- Video: Ronaldo Pamer Sepatu Emas di Santiago Bernabeu
- Cetak Gol ke-50, Ramos Janji Pertahankan Posisi Bek Tengah
- Jordi Alba: Suarez Amat Penting Bagi Barcelona
- Ancelotti Jelaskan Alasan Turunkan Keylor Navas
- Highlights La Liga: Sevilla 1-1 Levante
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditawar MU, Pique Bakal Pilih Chelsea
Liga Inggris 10 November 2014, 11:32
-
Liga Spanyol 10 November 2014, 11:17

-
Mathieu: Mudah Sekali Jaga Messi
Liga Spanyol 10 November 2014, 10:48
-
Guardiola: Pique Selalu Beri yang Terbaik untuk Spanyol
Liga Spanyol 10 November 2014, 10:05
-
Bartra: Pique Tak Pernah Berubah
Liga Spanyol 10 November 2014, 07:19
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR