Pria asal Spanyol itu justru memprediksi bahwa pemain yang dibeli dari Santos tersebut akan mampu langsung nyetel dengan Messi yang merupakan mesin gol utama Los Blaugrana.
"Secara prinsip Neymar adalah pesepakbola yang hebat. Ketika ia datang, situasi yang berkembang adalah duetnya dengan Messi. Saya yakin mereka akan langsung cocok karena mereka berdua adalah pemain top" ujar Benitez kepada Eurosport.
"Ketika pemain bagus bergabung dengan klub yang sudah mapan, maka kemungkinan untuk sukses juga sangat besar."lanjutnya.
Duet Messi dan Neymar kemungkinan besar akan terjadi pertama kalinya ketika Barca berkunjung ke kota Gdansk, Polandia untuk melakukan partai persahabatan melawan Lechia Gdanks, 30 Juli mendatang. (mun/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez Yakin Neymar Akan Langsung Nyetel Dengan Messi
Liga Spanyol 23 Juli 2013, 18:40
-
Puyol: Absennya Tito Tambah Motivasi Barca
Liga Spanyol 23 Juli 2013, 18:18
-
'Filosofi Martino Lebih Dari Sekedar Tiki-Taka'
Liga Spanyol 23 Juli 2013, 18:01
-
8 Fakta Menarik Gerardo 'Tata' Martino, Pelatih Baru Barcelona
Editorial 23 Juli 2013, 17:20
-
Moyes: United Sabar Menunggu Fabregas
Liga Inggris 23 Juli 2013, 17:17
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR