Bola.net - - Semakin hari makin banyak nama yang dikaitkan dengan untuk menggantikan Luis Enrique sebagai manajer baru musim depan. Nama terakhir yang diapungkan oleh media Spanyol adalah Laurent Blanc.
Menurut laporan yang diturunkan AS, mantan manajer itu merupakan salah satu nama yang kini dipertimbangkan oleh manajemen tim Catalan, untuk menjadi nahkoda baru mereka di musim 17/18.
Blanc sendiri memiliki faktor kedekatan dengan Barca. Mantan bek Prancis itu pernah semusim membela klub Spanyol pada musim 95/96 di bawah asuhan Johan Cruyff. Setelah pensiun, pria pemenang Piala Dunia itu memutuskan mendalami karir sebagai pelatih.
Ia kemudian menunjukkan kinerja menawan di Bordeaux, sebelum akhirnya ditunjuk untuk menangani PSG. Di Parc des Princes, Blanc melakukan tugasnya dengan baik, membawa Les Parisien mendominasi Ligue 1 di empat musim beruntun. Namun demikian, ia akhirnya dipecat oleh manajemen PSG, yang sudah tidak sabar ingin melihat klub sukses di Liga Champions.
Laurent Blanc
Dari sisi taktik, Blanc dikenal sebagai manajer yang menyukai sepakbola menyerang dan ia memiliki formasi favorit 4-3-3. Pakem tersebut mungkin akan pas dengan Barcelona, yang selama ini bermain dengan mengandalkan trio Lionel Messi, Luis Suarez, dan Neymar di lini depan.
Enrique sendiri mengumumkan keputusan mundur dari Barcelona di akhir musim, tak lama setelah ia membawa timnya menang telak 6-1 atas Sporting Gijon. Hasil itu membuat El Barca merebut posisi puncak klasemen dari Real Madrid dengan selisih satu angka.
Selama tiga tahun menukangi Barcelona, mantan bos Celta Vigo itu sudah meraih delapan trofi penting, termasuk treble winners di musim pertamanya di Camp Nou.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Begini Tanggapan Pochettino terkait Rumor Melatih Barca
Liga Inggris 3 Maret 2017, 23:33
-
Valverde Beri Jawaban untuk Rumor Latih Barca
Liga Spanyol 3 Maret 2017, 21:31
-
El Clasico Legends Akan Digelar di Lebanon
Liga Spanyol 3 Maret 2017, 20:46
-
Messi Ingin Sampaoli Latih Barca
Liga Spanyol 3 Maret 2017, 16:00
-
Luis Suarez: Saya Tak Bakal Hadiri Gala FIFA
Liga Spanyol 3 Maret 2017, 15:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR