Menurut Bojan, ia tidak terkejut dengan performa yang ditunjukkan oleh Lionel Messi dkk di atas lapangan. Hanya saja, ia merasa bahwa permainan tim asuhan Luis Enrique amat luar biasa, hingga terasa seperti bukan manusia yang tengah memainkan sepakbola.
"Saya tidak ingin mengatakan bahwa saya terkejut dengan apa yang ditunjukkan oleh Barcelona. Saya kira mereka melakukan sesuatu yang tidak manusiawi. Kondisi fisik Leo yang luar biasa, di mana ia mampu mempertahankan permainannya selama bertahun-tahun. Akan butuh waktu lama sebelum kita bisa melihat lagi pemain seperti dirinya," tutur Bojan pada Marca.
"Selain itu masih ada Gerard, Andres, dan Busi, yang masih amat ingin menjadi juara. Mereka adalah bagian penting dari tim, seperti juga Dani Alves, yang punya mental juara luar biasa."
Barcelona kini tengah bersiap untuk menghadapi Malaga di duel La Liga yang akan berlangsung akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Bayern, Buffon Akui Peluang Juve Menang Tipis
Liga Champions 22 Januari 2016, 19:21
-
Klausul 190 Juta Euro Neymar Bisa Ditebus Real Madrid
Liga Spanyol 22 Januari 2016, 15:54
-
Rekor Liga Champions Yang Belum Dipecahkan Ronaldo & Messi
Editorial 22 Januari 2016, 14:06
-
Agen: Barca, Munchen, Juventus dan AC Milan Incar Vrsaljko
Liga Italia 22 Januari 2016, 13:07
-
Kabar Gembira Untuk Barca, Messi Siap Tampil Lawan Malaga
Liga Spanyol 22 Januari 2016, 09:41
LATEST UPDATE
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia Futsal 2026
Tim Nasional 7 Januari 2026, 17:50
-
Live Streaming Napoli vs Verona - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR