Laporan yang beredar di Prancis mengatakan bahwa kubu Old Trafford telah mengadakan pertemuan rahasia dengan Guardiola, mengenai kemungkinan dirinya menggantikan Louis van Gaal.
Disebutkan bahwa klub dan sosok berusia 45 tahun berjumpa di Paris pekan lalu.
Namun United membantah bahwa mereka sudah menemui pria Spanyol, yang bakal hengkang dari Bayern Munchen akhir musim ini, menurut laporan yang diturunkan oleh Daily Star.
Guardiola sendiri menjadi sosok yang paling diincar oleh klub-klub top Eropa, usai ia memutuskan tak memperpanjang kontraknya di Allianz Arena.
Manchester City disebut sebagai klub yang paling difavoritkan untuk mendapat tanda tangannya, usai pemilik klub, Sheikh Mansour, disebut sudah mengagumi Pep sejak beberapa tahun belakangan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Premier League: West Ham vs Manchester City
Liga Inggris 22 Januari 2016, 08:31 -
Prediksi West Ham vs Manchester City 24 Januari 2016
Liga Inggris 22 Januari 2016, 08:30 -
Pellegrini Diminati Zenit St Petersburg
Liga Inggris 22 Januari 2016, 08:05 -
United Bantah Ingin Bajak Guardiola dari City
Liga Inggris 22 Januari 2016, 07:56 -
Transfer Sturridge, Ini Kata Bos West Ham
Liga Inggris 22 Januari 2016, 07:14
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Liverpool: Moises Caicedo
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 02:03 -
Inter vs Cremonese: Bonny Gemilang dengan 1 Gol dan 3 Assist
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:47 -
Man of the Match Inter Milan vs Cremonese: Ange-Yoan Bonny
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:36 -
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25 -
Debut Sempurna Senne Lammens: Clean Sheet dan Pujian-Pujian!
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 01:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR