Dalam satu wawancara dengan Marca belum lama ini, Bolt menyebut Bale sebagai pesepakbola tercepat di dunia, usai ia melihat gol dari pemain asal Wales itu kala menghadapi Barcelona di Final Copa del Rey (17/04).
"Itu adalah gol yang hebat. Ia menunjukkan kecepatan yang luar biasa ketika ia melewati barisan pertahanan lawan dan kemudian tetap tenang dan melewatkan bola di bawah kaki kiper," tutur Bolt.
"Sepertinya masa lalunya sebagai atlet (di Institut Cardiff) membantu manuvernya. Itu adalah gol yang ingin dicetak oleh semua sprinter di dunia satu saat nanti. Ia adalah pesepakbola tercepat di dunia saat ini," pungkasnya.
Marca juga mengklaim tak lama usai Bale meneken kontrak dengan Madrid, Bolt sendiri pernah menawarkan pada eks Tottenham itu untuk membantu meningkatkan akselerasinya. [initial]
Baca Juga
- Messi Ungkap Sisi Kebapakan Dirinya
- Banyak Berkorban, Messi Ngambek
- 'Saya Tak Pernah Lihat Messi Sesedih Itu'
- 'Barca Tak Butuh Revolusi'
- Bukan Uang atau Piala Dunia, Lantas Apa Masalah Messi?
- Saksikan Final Copa, Fans Barcelona Ini Dihajar Polisi
- Ronaldo Impikan Trofi Piala Dunia
- Jese Gabung Selebrasi Madrid via Skype
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Maria: Saya Tetap Hormati Mourinho
Liga Spanyol 18 April 2014, 20:11
-
Ronaldo: Saya Selalu Ingin Cetak Gol
Liga Spanyol 18 April 2014, 18:11
-
Usai Barcelona, Gareth Bale Incar Bayern Munich
Liga Champions 18 April 2014, 18:00
-
Liga Spanyol 18 April 2014, 16:17

-
Jelang Piala Dunia, 'Ronaldo' Mulai Dijajakan
Bolatainment 18 April 2014, 13:45
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR