Usai mendapat PFA Player of The Year Award dan membawa Chelsea menjadi juara Premier League musim lalu, Hazard menunjukkan penurunan performa di bawah asuhan Jose Mourinho.
Ia bahkan sempat hanya jadi cadangan kala The Blues menang 2-0 atas Aston Villa pekan lalu.
Real Madrid diklaim tertarik membeli sang winger di musim panas mendatang. Dan menurut The Mirror, Wilmots disebut telah memberikan restu pada sang pemain muda untuk pindah ke Spanyol.
Hazard sendiri sempat membuat banyak orang heran kala ia memberikan 'like' pada rumor terkait kepindahannya ke Madrid di Instagram. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Hazard, Matic Merasa Bahagia
Liga Inggris 22 Oktober 2015, 21:46
-
Chelsea dan Man United Berebut Aymeric Laporte dari Bilbao
Liga Spanyol 22 Oktober 2015, 20:48
-
Boxing Day Jadi Penentu Musim Chelsea
Liga Inggris 22 Oktober 2015, 20:34
-
Chelsea Bakal Bangkit, Dengan Lambat
Liga Inggris 22 Oktober 2015, 20:12
-
Desailly Sebut Mourinho Kehilangan Arah
Liga Inggris 22 Oktober 2015, 19:53
LATEST UPDATE
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR