Bola.net - - Bos , Marcelino Garcia Toral menilai pada musim ini Real Madrid telah mengalami penurunan kualitas. Marcelino pun menyebut jika Barcelona adalah tim yang menjadi favorit juara La Liga.
Madrid memang tidak berada dalam bentuk permainan terbaik di musim 2017/18. Sempat tampil meyakinkan dengan meraih gelar juara Piala Super Eropa dan Spanyol, Madrid sejauh ini masih tertatih di ajang La Liga.
Pasukan Zinedine Zidane berada di posisi ke-4 klasemen sementara dengan 28 poin. Tertinggal delapan poin dari Barca yang ada di puncak klasemen. Madrid juga sudah dua kali kalah dari 14 pertandingan yang dimainkan.
"Saya juga merasa bahwa skuat Real Madrid jauh lebih buruk dibanding dengan musim lalu. Mereka telah kehilangan potensi dalam satu tahun terakhir," ulas Marcelino kepada Marca.
Marcelino Garcia Toral
Meskipun begitu, Marcelino tidak begitu saja akan mencoret Madrid dari daftar klub yang akan bersaing untuk mendapat gelar La Liga. Madrid masih masuk dalam perhitungan, meski bukan menjadi tim yang favorit.
Menurut Marcelino, pada musim 2017/18 ini, Barca adalah favorit juara La Liga.
"Sulit untuk melihat tim mana yang punya peluang lebih besar memenangkan La Liga. Kami ada jauh di belakang. Barca, Madrid, Atletico dan Sevilla sudah lama berada di sana. Tapi, kami bisa melihat Barca lebih favorit dibandingkan yang lain," tandas Marcelino.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skriniar Belum Tertarik Pindah ke Madrid Atau Barca
Liga Italia 4 Desember 2017, 23:33
-
Kroos Akan Dikorbankan Demi Boyong Dybala
Liga Spanyol 4 Desember 2017, 22:47
-
Bos Valencia Sebut Madrid Alami Penurunan Kualitas
Liga Spanyol 4 Desember 2017, 20:31
-
Suarez Meyakini Neymar Tidak Membelot ke Madrid
Liga Spanyol 4 Desember 2017, 20:07
-
Gelandang Muda Madrid Ini Bikin Roma Ubah Rencana Transfer
Liga Italia 4 Desember 2017, 19:37
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR