Bola.net - - Pemain belakang Inter Milan, Milan Skriniar, kini tengah menjadi incaran banyak klub papan atas. Tapi, Skriniar masih ingin bertahan di Inter meski mungkin ada tawaran dari Real Madrid atau .
Agen Skriniar, Karol Csonto, melihat bahwa kliennya telah mengalami proses perkembangan yang sangat pesat dalam beberapa musim ini. Setelah musim lalu tampil apik di Sampdoria, kini Skriniar bersinar di Inter.
Beberapa media melaporkan bahwa kini pemain berusia 22 tahun masuk dalam radar transfer Real Madrid dan Barcelona. Tapi, Csonto memastikan jika kliennya masih belum tertarik untuk pindah.
"Ada ketertarikan dari Real Madrid atau Barcelona? Nama-nama tim terbaik telah bermunculan. Tapi, saat ini dirinya tidak tertarik dengan rumor tersebut," kata Csonto dikutip dari Tuttomercato.

Skriniar musim ini jadi pilihan utama Inter, berduet dengan Miranda di lini belakang. Selain kokoh dalam bertahan, pemain asal Slovakia juga tajam saat membantu serangan. Skriniar sudah mencetak tiga gol di Serie A.
Kemajuan pesat yang dialami oleh Skriniar dinilai tidak lepas dari arahan Luciano Spalletti sebagai pelatih Inter.
"Skriniar baru lima bulan bermain di Inter dan masih banyak pekerjaan menunggunya. Masih banyak juga prestasi yang akan diraih dengan Inter. Target utama adalah meraih scudetto dan bermain di Liga Champions pada musim depan," tutup Csonto.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skriniar Belum Tertarik Pindah ke Madrid Atau Barca
Liga Italia 4 Desember 2017, 23:33
-
Kroos Akan Dikorbankan Demi Boyong Dybala
Liga Spanyol 4 Desember 2017, 22:47
-
Bos Valencia Sebut Madrid Alami Penurunan Kualitas
Liga Spanyol 4 Desember 2017, 20:31
-
Suarez Meyakini Neymar Tidak Membelot ke Madrid
Liga Spanyol 4 Desember 2017, 20:07
-
Gelandang Muda Madrid Ini Bikin Roma Ubah Rencana Transfer
Liga Italia 4 Desember 2017, 19:37
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR