Messi tengah mengalami cedera lutut dan ia diperkirakan bakal absen setidaknya hingga pertengahan November.
"Ia adalah pemain yang unik dan mampu memberikan dimensi ekstra pada tim. Sulit untuk menggantikan dirinya, ini adalah kehilangan yang amat besar," tutur Bravo pada Mundo Deportivo.
"Namun kami punya pemain lain dengan kemampuan yang tidak kalah dengan Leo, seperti Luis dan Neymar, yang mampu bermain dengan baik sejauh ini. Mereka mampu membuat level permainan tim terus berkembang.
"Kehadiran tiga pemain tersebut memang membuat tim bermain lebih tenang. Anda tahu mereka akan bisa membuat kami mengambil langkah besar di tiap pertandingan. Mereka memberi Anda kepercayaan diri yang luar biasa, karena Anda tahu bahwa umpan berikutnya mungkin akan berubah menjadi gol." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Logo Klub Surabaya United yang Mirip Barcelona
Bola Indonesia 1 November 2015, 18:58
-
Pesta Kemenangan Halloween ala Skuat Barcelona
Bolatainment 1 November 2015, 18:38
-
Gelandang Terbaik di Dunia Menurut Enrique Adalah Busquets
Liga Inggris 1 November 2015, 13:34
-
Enrique Yakin Neymar Bakal Jadi Lebih Hebat Lagi
Liga Spanyol 1 November 2015, 13:02
-
Suarez Puji Peran Vital Busquets di Barcelona
Liga Spanyol 1 November 2015, 12:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR