
Bola.net - Marcos Alonso akan segera mendapatkan klub baru setelah meninggalkan Barcelona. Bek asal Spanyol itu dilaporkan sudah mencapai kesepakatan untuk bergabung dengan Celta Vigo.
Alonso tercatat membela Barcelona selama dua musim. Ketika itu, Alonso datang ke Camp Nou dari Chelsea dengan status bebas transfer.
Pemain berusia 33 tahun itu hanya tampil delapan kali untuk Barcelona musim lalu. Ia sempat absen beberapa bulan karena mengalami cedera punggung.
Alonso akhirnya meninggalkan Barcelona pada musim panas ini. Blaugrana sepakat melepas Alonso setelah kontrak sang pemain habis pada 30 Juni lalu.
Sepakat Gabung Celta Vigo

Setelah berpisah dengan Barcelona, Alonso sempat dikaitkan dengan sejumlah klub. Salah satunya adalah Manchester United yang mencari bek kiri baru.
Akan tetapi, Alonso akhirnya memutuskan untuk tetap bertahan di La Liga. Fabrizio Romano mengabarkan kalau Alonso sudah sepakat untuk bergabung dengan klub Spanyol lainnya Celta Vigo.
Alonso digaet Celta dengan status bebas transfer. Namun, Celta harus memastikan kondisi finansial mereka tidak melanggar FFP untuk memastikan Alonso bisa didaftarkan ke La Liga.
Romano juga mengabarkan kalau Manchester United tidak pernah menjadi pilihan Alonso meski sang pemain dikaitkan dengan klub Premier League tersebut.
Sumber: Fabrizio Romano
Klasemen La Liga 2024/2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Rayo Vallecano vs Barcelona - La Liga
Liga Spanyol 27 Agustus 2024, 23:30
-
Barcelona Bakal Impor Bek Baru dari Jerman?
Liga Spanyol 27 Agustus 2024, 19:00
-
Jadwal Barcelona Hari Ini, Rabu 28 Agustus 2024: Away Vs Rayo Vallecano
Liga Spanyol 27 Agustus 2024, 18:45
-
Barcelona Bisa Lega, Proses Pendaftaran Dani Olmo di La Liga Telah Tuntas
Liga Spanyol 27 Agustus 2024, 18:15
-
Hansi Flick Targetkan Barcelona Jadi Juara La Liga Musim Ini
Liga Spanyol 27 Agustus 2024, 14:35
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR