
Bola.net - Gelandang Barcelona FC, Sergi Busquets, mengatakan bahwa eks pelatih timnya, Josep Guardiola, akan selalu dirindukan kendati saat ini sudah digantikan Gerardo Martino.
Hal tersebut diungkapkan Busquets, meski saat ini tengah menikmati sukses bersama entrenador baru. Bersama Martino sejak awal musim 2013/14, Blaugrana kembali menjadi tim yang tak terkalahkan di La Liga.
Sementara itu, sosok Guardiola jelas takkan dilupakan publik Catalan. Keberhasilan meraih enam trofi di tahun 2009 merupakan pencapaian fantastis yang sulit ditandingi, dan membuat Guardiola begitu dirindukan mantan pemainnya.
"Guardiola akan selalu dirindukan. Akan tetapi, Martino memang sangat menuntut dan itu akan menguntungkan bagi tim," ujar Busquets.
"Ia punya banyak karakter, tetapi selalu meminta lebih dari kami. Jika kami menang dengan baik namun kebobolan satu gol saja, ia akan bertanya mengapa kami bisa kemasukan gol." [initial]
(foes/atg)
Hal tersebut diungkapkan Busquets, meski saat ini tengah menikmati sukses bersama entrenador baru. Bersama Martino sejak awal musim 2013/14, Blaugrana kembali menjadi tim yang tak terkalahkan di La Liga.
Sementara itu, sosok Guardiola jelas takkan dilupakan publik Catalan. Keberhasilan meraih enam trofi di tahun 2009 merupakan pencapaian fantastis yang sulit ditandingi, dan membuat Guardiola begitu dirindukan mantan pemainnya.
"Guardiola akan selalu dirindukan. Akan tetapi, Martino memang sangat menuntut dan itu akan menguntungkan bagi tim," ujar Busquets.
"Ia punya banyak karakter, tetapi selalu meminta lebih dari kami. Jika kami menang dengan baik namun kebobolan satu gol saja, ia akan bertanya mengapa kami bisa kemasukan gol." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zubi: Saat Kembali, Messi Akan Tetap Yang Terbaik
Liga Spanyol 13 November 2013, 22:38
-
Deulofeu: Barca Berubah Tanpa Guardiola
Liga Champions 13 November 2013, 22:15
-
Milito Berharap Messi Hadiri Laga Terakhirnya
Bola Dunia Lainnya 13 November 2013, 20:58
-
Liga Spanyol 13 November 2013, 20:20

-
United Intai Kesempatan Beli Iniesta
Liga Champions 13 November 2013, 19:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR