Bola.net - - Bek Real Madrid, Dani Carvajal, memberikan pujian pada Antoine Griezmann, namun berharap timnya mampu membatasi pergerakan bintang Atletico Madrid.
Griezmann bakal menjadi salah satu ancaman terbesar untuk Madrid menjelang leg pertama semifinal Liga Champions antara kedua tim di Bernabeu malam nanti.
Pemain Prancis dianggap sebagai salah satu pemain terbaik dunia saat ini, meski masih ada nama-nama seperti Cristiano Ronalo dan Lionel Messi.
Dani Carvajal
Dan ditanya apa yang dibutuhkan Griezmann untuk meraih level Ronaldo, Carvajal mengatakan keduanya layak untuk mendapatkan pujian.
"Keduanya merupakan pemain yang berbeda, dua bintang dunia," tutur Carvajal menurut AS.
"Griezmann adalah pemain brilian. Saya benar-benar berharap dia menjalani karir yang sukses."
"Saya mengharap yang terbaik untuknya, terlepas dari laga ini."
Griezmann sudah mencetak 25 gol di semua kompetisi musim ini, dan dikabarkan tengah masuk radar transfer Manchester United.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Sudah Siap Kehilangan Coutinho
Liga Inggris 2 Mei 2017, 18:59
-
Savio: Ronaldo Tidak Sedang di Performa Terbaik
Liga Spanyol 2 Mei 2017, 17:05
-
Chelsea Akan Kontrak Morata Lima Tahun
Liga Inggris 2 Mei 2017, 15:30
-
Zidane: Transfer David de Gea ke Madrid?
Liga Spanyol 2 Mei 2017, 15:20
-
Carvajal: Griezmann Pemain Brilian
Liga Spanyol 2 Mei 2017, 15:00
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR