Madrid sendiri sudah tertinggal 10 angka dari tim Catalan di klasemen sementara. Namun demikian, mereka bakal akan berusaha keras meraih kemenangan di kandang lawan, demi membalas dendam atas kekalahan 0-4 di pertemuan pertama di Bernabeu.
"Kami tahu bahwa ini adalah pekan yang istimewa untuk semua pemain, untuk fans, dan juga untuk Real Madrid. Ini adalah laga yang tidak sabar lagi rasanya ingin kami mainkan. Kami ingin laga itu segera tiba dan saya harap kami bisa menang," tutur Casemiro pada AS.
"Seiring dengan makin banyaknya pertandingan dan waktu yang saya lewati, saya makin percaya diri dengan para pemain, pelatih, dan juga fans. Mereka tahu saya ada di sini untuk membantu semua orang."
"Kami akan memberikan segalanya untuk pertandingan kali ini. Saya harap semua akan terus mempercayai kami, karena kami bakal terus bekerja keras." [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang El Clasico, Barca Kehilangan Jeremy Mathieu
Liga Spanyol 30 Maret 2016, 22:53
-
Kaka Goda Casillas Pindah ke MLS
Liga Spanyol 30 Maret 2016, 21:32
-
Iniesta: El Clasico Kali Ini Seperti Pertandingan Lainnya
Liga Spanyol 30 Maret 2016, 21:16
-
Liga Spanyol 30 Maret 2016, 21:15

-
Barca Ingin Hajar Real Madrid di El Clasico untuk Cruyff
Liga Spanyol 30 Maret 2016, 21:02
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR