Casilla gabung dengan Los Blancos pada musim panas lalu dari Espanyol. Ia digadang menjadi alternatif untuk Keylor Navas. Tapi kenyataannya, ia hanya bermain tujuh kali saja sepanjang musim lalu.
Menurut Casilla, hal yang membatasi peluangnya bermain karena Real Madrid tereliminasi dari kompetisi Copa del Rey. Dengan demikian, Casilla akan berjuang untuk mendapatkan tempat di musim baru.
"Saya tak banyak bermain seperti yang diharapkan karena Copa, tapi saya rasa musim lalu berjalan dengan bagus, mendapat trofi termasuk Liga Champions," ujar Casilla pada Marca.
"Saya tahu apa yang saya inginkan, saya tahu Madrid, saya tak datang ke sini untuk bermain bermain 38 kali, itu sudah jelas.
"Saya akan tetap bertahan. Kenapa? Karena saya ingin berjuang [mendapatkan tempat]," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Tak Sepakat dengan Ronaldo Soal Kontrak Baru
Liga Spanyol 13 Juli 2016, 23:08
-
Casilla: Saya Akan Bertarung untuk Real Madrid
Liga Spanyol 13 Juli 2016, 17:39
-
Zidane Jalin Komunikasi Intens dengan Eden Hazard
Liga Spanyol 13 Juli 2016, 15:57
-
Peluang Varane ke MU Kembali Terbuka
Liga Inggris 13 Juli 2016, 15:38
-
Rambut Anyar Pogba, Pertanda Bakal ke Madrid?
Liga Spanyol 13 Juli 2016, 14:52
LATEST UPDATE
-
Mengapa Liam Rosenior Tak Langsung Debut Usai Resmi Tukangi Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 20:31
-
Manchester United Pilih Pelatih Interim Sampai Akhir Musim?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:58
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Liam Rosenior Boyong 3 Staf dari Strasbourg ke Chelsea, Debut Resmi di Piala FA
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:42
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR