Barca saat ini memimpin di puncak klasemen dengan keunggulan enam poin dari Atleti. Sementara itu, Real Madrid tertinggal lima poin di belakang Atleti.
"Saya tentu berharap keduanya kalah karena mereka berada di atas kami saat ini. Namun itu tidak mungkin terjadi. Karena itu, saya akan lebih senang jika Barca yang kalah," harap Casillas.
Casillas berbicara dalam acara AS Awards yang dilangsungkan di Madrid. Casillas terpilih sebagai salah satu olahragawan paling berprestasi di Spanyol tahun ini.
"Saya ingin menikmati penghargaan ini. Apa yang sudah saya lakukan ternyata mendapat apresiasi dari orang lain. Kami sudah mencapai banyak pencapaian dan saya rasa itu berdampak positif. Saya ingin berterima kasih kepada Real Madrid, seluruh penduduk Spanyol dan semua orang yang telah memberikan suaranya untuk saya," ucap Casillas. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas Ingin Barca Kalah Lawan Atletico
Liga Spanyol 11 Desember 2012, 22:51
-
Atletico Madrid Pagari Falcao Senilai €60 Juta
Liga Spanyol 11 Desember 2012, 15:45
-
Pepe: Dirugikan Wasit Tak Membuat Madrid Lemah
Liga Spanyol 11 Desember 2012, 13:47
-
Falcao Pilih Menyebrang ke Bernabeu?
Liga Spanyol 11 Desember 2012, 12:40
-
Kaka Jadi Target Utama Galatasaray
Liga Spanyol 11 Desember 2012, 10:40
LATEST UPDATE
-
Surge Wifi Internet Rakyat Resmi Meluncur: Tarif Mulai Rp100 Ribu dan Gunakan Teknologi FWA 5G
News 20 November 2025, 13:48
-
Kabar Baik Untuk Liverpool, Man City Dikabarkan tak Ikut Dalam Perburuan Antoine Semenyo
Liga Inggris 20 November 2025, 13:29
-
Sukses Besar MotoGP Mandalika 2025, Menpora Erick Thohir Ungkap Kunci Rahasia di Balik Layar
Otomotif 20 November 2025, 13:27
-
Simak Jadwal Serie A 2025/26 Pekan ke-12, Tayang di Vidio
Liga Italia 20 November 2025, 12:01
-
MU Digosipkan ingin Angkut Bintang Borussia Dortmund, Ini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 20 November 2025, 11:44
-
Andre Onana Bukan Kiper Jelek, Tapi Memang Tidak Cocok untuk MU
Liga Inggris 20 November 2025, 11:27
-
Refleksi Satu Tahun Ruben Amorim di Manchester United: Sulit, tapi Saya Belajar Banyak!
Liga Inggris 20 November 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37


























KOMENTAR