Bintang Jerman saat memenangi Piala Dunia 2014 lalu itu bergabung dengan Los Blancos dengan kesepakatan enam tahun pada Juli lalu. Kesepakatan itu sekaligus mengakhiri kebersamaan tujuh tahun bersama Bayern Munich.
Dan dikatakan Casillas, keberadaan Kroos di lini tengah Real Madrid membuat permainan Madrid tetap hidup, meskipun mereka juga kehilangan roh permainan mereka musim lalu, Angel Di Maria.
"Kroos merasa nyaman memainkan bola di kakinya. Dia mampu memindahkan bola dengan cepat dari kanan ke kiri," ujarnya.
"Dia cepat dan muda. Dia telah bermain di level atas untuk waktu yang lama, jadi saya pikir Real Madrid sudah tepat dengan mendatangkannya. Dia menunjukkan bahwa dia bisa jadi kunci di lini tengah," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas Luncurkan Pujian Untuk Toni Kroos
Liga Spanyol 17 Februari 2015, 21:17
-
Casillas Yakin Schalke Akan Balas Dendam
Liga Champions 17 Februari 2015, 21:04
-
Inilah Skuat Real Madrid Untuk Hadapi Schalke
Liga Champions 17 Februari 2015, 20:27
-
Juve Kesulitan di Liga Champions, Ini Penjelasan Pirlo
Liga Champions 17 Februari 2015, 20:24
-
Morata: Saya Bahagia di Juventus
Liga Italia 17 Februari 2015, 20:21
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR