Casillas mengakhiri lebih dari 20 tahun karirnya di Bernabeu musim panas lalu, ketika ia memutuskan untuk menerima pinangan FC Porto. Dan belum lama ini, ia menyatakan masih belum tertarik untuk kembali ke klub lamanya.
"Waktu saya di Real Madrid sudah berlalu. Saya melihat diri saya sendiri bermain seperti layaknya pemain amatir di sana, yang selalu haus akan kemenangan di tiap pertandingan," tutur Casillas pada Cadena SER.
Casillas juga sempat memberikan pendapatnya mengenai Keylor Navas dan presiden Florentino Perez, serta rencana laga tribut bersama Porto di Bernabeu.
"Keylor tengah bermain dengan amat baik. Saya sendiri tidak pernah lagi berbicara dengan Florentino Perez. Laga tribut? Saya tidak tahu apakah di musim panas ini akan ada pertandingan di Bernabeu bersama Porto, akan sulit untuk menemukan tanggal yang pas." [initial]
(bola/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid dan City Terancam Gagal Dapatkan Lewandowski
Liga Spanyol 29 Maret 2016, 19:21
-
Aubameyang: Saya Ingin Bermain di Madrid
Liga Spanyol 29 Maret 2016, 18:30
-
Lucas Biglia Tak Pikirkan Real Madrid
Liga Spanyol 29 Maret 2016, 17:37
-
Turan: Iniesta Tak Main Sepakbola, Ia Ciptakan Karya Seni
Liga Spanyol 29 Maret 2016, 14:07
-
Turan: Clasico Akan Jadi Laga Mudah
Liga Spanyol 29 Maret 2016, 14:06
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR