
Bola.net - Sebuah pujian dilemparkan Carlo Ancelotti kepada Marco Asensio. Manajer Real Madrid itu mengaku terkesan dengan penampilan sang winger.
Seperti yang sudah diketahui, Asensio musim ini bukan lagi starter reguler di skuat El Real. Ia lebih banyak duduk di bangku cadangan karena kalah bersaing dengan winger-winger Madrid lainnya.
Dini hari tadi, Carlo Ancelotti memberikan kesempatan bagi Asensio. Ia dimainkan sejak awal laga saat El Real bertamu ke markas Cadiz.
Sang winger tidak menyia-nyiakan kesempatan yang diberikan sang manajer. Ia sukses mencetak satu gol ke gawang Cadiz sehingga El Real mengunci kemenangan di jornada ke-29 La Liga ini.
Simak pujian Ancelotti untuk sang winger di bawah ini.
Tidak Pernah Ragu
Diwawancarai seusai laga, Ancelotti mengaku terkesan melihat penampilan sang winger.
Ia menyebut Asensio tidak pernah menyia-nyiakan kesempatan yang ia berikan dan itu ia buktikan pada laga tersebut.
"Dia [Asensio] menunjukkan performa yang sama seperti yang ia tunjukkan di tahun lalu. Ia mungkin bermain lebih sedikit, namun ia selalu tampil dengan baik," sambung Ancelotti.
Pemain Pembeda
Ancelotti juga mengaku tidak kaget melihat penampilan ciamik Asensio di laga ini.
Ia menyebut Asensio adalah pemain top yang selalu bisa menghadirkan perbedaan bagi timnya saat dibutuhkan.
"Dia sosok pembeda bagi tim kami. Ia sanggup menghadirkan perbedaan dengan gol-gol dan assistnya," imbuh sang manajer.
Laga Berikutnya
Asensio akan kembali diharapkan untuk memberikan kontribusi besar di tengah pekan nanti.
El Real dijadwalkan akan berhadapan dengan Chelsea di ajang Liga Champions dan mereka butuh mengamankan tiket ke semifinal dengan kemenangan di laga ini.
Klasemen La Liga
(Real Madrid CF)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sempat Cuek, Ancelotti Kini Berharap Asensio Bertahan di Madrid
Liga Spanyol 16 April 2023, 20:42
-
Sori Liverpool, Madrid Nggak Punya Niatan Lego Tchouameni
Liga Spanyol 16 April 2023, 19:59
-
Andai Reece James Gagal, Real Madrid Bakal Angkut Trent Alexander-Arnold
Liga Spanyol 16 April 2023, 16:40
-
Cetak Gol Lagi, Ancelotti Sanjung Habis Marco Asensio
Liga Spanyol 16 April 2023, 13:00
-
Ternyata, Ini Penyebab Toni Kroos dan Vinicius Junior Menghilang Lawan Cadiz
Liga Spanyol 16 April 2023, 12:40
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR