Total empat gol dilesakkan Messi dalam duel dua leg melawan Getafe di babak 16 besar sekembalinya dia dari cedera panjang. Jika dirata-rata, Messi sudah menyumbang 31% dari 13 gol yang ditorehkan Barcelona di ajang ini.
Angka itu mengungguli sejumlah pemain lain yang sebenarnya melakoni jumlah pertandingan lebih banyak, termasuk Raul Garcia, gelandang sang juara bertahan Atletico Madrid dan rekannya sesama penggawa Blaugrana Cesc Fabregas.

(Top scorer sementara Copa del Rey 2013/14 © WhoScored)
Barcelona sendiri sukses melewati hadangan Getafe dengan agregat telak 6-0 dan akan menghadapi Levante di perempat final. [initial]
Baca Juga:
- Dua Solo Golazo Messi vs Getafe
- Detik-detik Cederanya Neymar
- Deretan Prestasi Yang Lepas Dari Tangan Messi
- EDITORIAL: Ronaldinho, Jenius Master Jogo Bonito
- 8 Teknik Terbaik Lionel Messi
- Para Raja Statistik 2013
- 5 Transfer Terbaik La Liga 2013/14
- Dream Team 2013 Versi L'Equipe
- Spesialis Man of the Match
- 20 Dribbling Master di 16 Besar UCL 2013/14
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pakai Penopang, Neymar Jalani Tes Medis
Liga Spanyol 17 Januari 2014, 20:29
-
Arsenal Berencana Curi Youngster Barca Lagi
Liga Champions 17 Januari 2014, 19:49
-
Cedera, Neymar Sebabkan Listrik Stadion Padam
Bolatainment 17 Januari 2014, 18:50
-
United dan Arsenal Ganggu Usaha Barca Kejar Laporte
Liga Champions 17 Januari 2014, 17:40
-
10 Transfer Dengan Profit Terbesar
Editorial 17 Januari 2014, 15:51
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR