Guti, yang kala itu berbicara di Chiringuito, mengatakan bahwa mempertahankan Alves karena mereka tidak bisa membeli pemain di bursa musim panas. Selain itu, bek asal Brasil juga diklaim sudah mengalami banyak penurunan penampilan sejak tahun lalu.
Tak terima dengan kritik tersebut, Alves lantas menggunakan Twitter untuk membalas Guti.
"Karena inilah, saya tidak percaya apapun ketika Guti bicara. Ia mengatakan saya amat fenomenal ketika kami bertemu di Ibiza. Ia sering sekali berbohong. Saya sekarang hanya bisa mengirim peluk hangat untukmu, pemain hebat," tulis Alves.
Alves sendiri sempat memberi satu assist kala Barcelona menang 6-1 atas AS Roma di Liga Champions dini hari tadi. [initial]
Baca Juga:
- Panucci Bantah Pemain Madrid Ingin Benitez Kalah
- Panucci: Kualitas Barca Buat Madrid Kalah 0-4
- Brendan Rodgers Segera Tangani Xavi?
- Bos Shakhtar Minta Madrid Pertahankan Benitez
- Infografis: Gaji 5 Miliar, Apa Saja yang Bisa Dibeli Ronaldo di Indonesia?
- Messi Tenggak Pil Misterius di Tengah Pertandingan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditelanjangi Barca, Roma Diolok-olok Situs Porno
Bolatainment 25 November 2015, 23:35
-
Pique Bek Tertajam Keempat di Liga Champions
Liga Champions 25 November 2015, 22:54
-
Barcelona Gunduli Roma, Nodai Italia
Liga Champions 25 November 2015, 22:17
-
Inilah Rahasia Trio MSN Cetak 121 Gol dalam Satu Tahun
Liga Spanyol 25 November 2015, 22:14
-
Pellegrini Berharap City Tak Bertemu Barcelona Lagi
Liga Champions 25 November 2015, 21:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR