Media Spanyol pekan ini ramai mengabarkan jika bek asal Brasil tersebut masuk dalam radar United, juga AS Monaco. Namun Alves menepisnya dengan menegaskan kesetiaan pada Blaugrana.
"Masa depan saya nampaknya selalu muncul di koran-koran. Tapi saya tetap melalui hidup seperti biasa. Sungguh menyenangkan mengetahui klub besar Eropa tertarik pada kinerja saya, tetapi saat ini saya bahagia di sini, itu sangat jelas," katanya pada El Mundo Deportivo.
Mantan bek Sevilla itu menambahkan, "Jika nanti saya menandatangani kontrak baru, saya akan menyepakatinya asalkan kedua belah pihak senang. Hari ini, saya bisa katakan Barcelona puas dengan kinerja saya dan mereka merasa positif, demikian pula dengan saya."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dani Alves Tepis Ketertarikan United
Liga Spanyol 8 Desember 2013, 07:00
-
Guarin Juga Masuk Radar Barcelona
Liga Spanyol 8 Desember 2013, 04:15
-
Simeone Unggulkan Barca Atau Madrid Juarai Copa Del Rey
Liga Spanyol 8 Desember 2013, 01:23
-
Martino Sambut Positif Kembalinya Jordi Alba
Liga Spanyol 7 Desember 2013, 18:55
-
Alba: Barca Dulu, Spanyol Nanti
Piala Dunia 7 Desember 2013, 10:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR