
Bola.net - - Pertandingan jornada empat La Liga 2017-18 mempertemukan Real Sociedad melawan Real Madrid. Pertandingan ini rencananya akan dilangsungkan di Anoeta pada hari Senin pukul 01:45 WIB.
Berikut adalah data dan fakta pertandingan tersebut:
Real Madrid telah memenangkan 10 pertandingan away terakhir mereka di La Liga.
Real Madrid sudah memenangkan 15 dari 17 pertandingan terakhir mereka melawan Real Sociedad di semua kompetisi
Real Madrid sudah mencetak setidaknya tiga gol dalam 9 dari 11 pertemuan terakhir melawan Real Sociedad.
Real Madrid sudah mencetak minimal dua gol dalam 10 pertandingan away terakhir di la Liga.
Real Madrid sudah menang baik pada babak pertama maupun pada babak kedua dalam enam dari delapan pertandingan terakhir melawan Real Sociedad.
Real Sociedad sudah kebobolan rata-rata lebih dari 2,5 gol dalam 10 dari 11 pertandingan terakhir mereka melawan Real Madrid.
Real Sociedad sudah mencetak setidaknya 3 gol dalam tiga pertandingan terakhir La Liga.
Real Madrid sudah sukses mencatatkan clean sheet dalam tiga pertemuan terakhir melawan Real Sociedad.
Real Sociedad sudah memenangkan tiga pertandingan awal mereka di la Liga musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Beda Sepakbola Inggris dan Italia Menurut Morata
Liga Inggris 16 September 2017, 22:17
-
Morata Hanya Tak Suka Jadi Cadangan di Madrid
Liga Inggris 16 September 2017, 21:43
-
Bagaimana Morata Mengasah Ketajaman Kepalanya
Liga Inggris 16 September 2017, 21:14
-
Kroos Kecam Cemoohan Madridista Untuk Bale
Liga Champions 16 September 2017, 17:50
-
Barcelona Ternyata Sempat Goda Kesetiaan Isco
Liga Inggris 16 September 2017, 16:50
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR