Villa sudah absen dari lapangan hijau sejak mendapat cedera retak tulang kering di gelaran Piala Dunia antar klub bulan Desember tahun lalu. Namun berdasarkan Cadena COPE, striker berusia 30 tahun itu sudah kembali berlatih dengan bola selama 3 minggu dan cukup percaya diri bisa turun melawan Athletic Bilbao 25 Mei mendatang.
Villa optimis jika dia turun bermain pada partai final di Vicente Calderon nanti, Del Bosque bakal memasukkan namanya untuk dibawa ke Polandia and Ukraina. Del Bosque bakal merilis daftar sementara 30 pemain pada 15 Mei sebelum memutuskan skuad Spanyol untuk Euro mendatang, 2 hari setelah laga final Copa del Rey.
Sebelumnya di hadapan pers, Del Bosque mengatakan akan memberikan kesempatan kepada Villa, hingga detik-detik terakhir untuk membuktikan jika dirinya sudah pulih dari cederanya.
Spanyol tergabung di grup C bersama dengan Italia, Republik Irlandia dan Kroasia pada turnamen Euro 2012 mendatang. [initial]
LIGA SPANYOL - Pep Bakal Uji Vilanova di Laga Persahabatan (cope/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robben Bisa Pensiun Usai Gelaran Euro 2012
Piala Eropa 8 Mei 2012, 11:17
-
David Villa Akan Buktikan Fit di Final Copa
Liga Spanyol 8 Mei 2012, 10:33
-
Blanc Buka Pintu Untuk Ben Arfa
Piala Eropa 7 Mei 2012, 22:45
-
Skuad Sementara Belanda Untuk Euro 2012
Piala Eropa 7 Mei 2012, 22:15
-
Skuad Sementara Belanda Untuk Euro 2012
Piala Eropa 7 Mei 2012, 22:15
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR