De Gea sudah tidak dibawa oleh Louis van Gaal ketika Manchester United menjalani laga perdana Premier League musim ini. Sergio Romero, pemain baru yang didatangkan untuk mengantisipasi kepergian De Gea, dimainkan selama 90 menit penuh.
Dalam pertandingan melawan Tottenham Hotspur yang berakhir dengan kemenangan 1-0 untuk MU itu, De Gea hanya menonton dari tribun. Ia duduk bersama kiper yang juga akan didepak dari Old Trafford, Victor Valdes.
Pencoretan nama De Gea dari skuat The Red Devils membuat spekulasi bahwa pemain terbaik MU musim lalu itu akan segara pergi. Mirror Football pun mengatakan Jose Angel Sanchez (Direktur Real Madrid) dan Jorge Mendez (agen pemain) akan menyelesaikan transfer ini dengan proposal senilai 25 juta poundsterling.
Setelah semua telah disepakati, seorang jurnalis, Emanuele Giulianelli, mengungkapkan De Gea akan segera menjalani tes medis di Real Madrid yang akan dilaksanakan tengah pekan ini.
De Gea could have medicals with Real Madrid on Wednesday. Probable closing expected today. #MUFC
— Emanuele Giulianelli (@EmaGiulianelli) August 10, 2015
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Tak Berniat Lepas Benzema ke Arsenal
Liga Spanyol 10 Agustus 2015, 23:04
-
De Gea Akan Jalani Tes Medis di Real Madrid Pekan Ini
Liga Spanyol 10 Agustus 2015, 21:33
-
Pemain Akademi Ini Siap Berjuang di Real Madrid
Liga Spanyol 10 Agustus 2015, 21:06
-
Ramos, Pepe dan Varane Disebut Sebagai Bek Terbaik Dunia
Liga Spanyol 10 Agustus 2015, 20:40
-
Butuh Bek Kiri, Inter Incar Fabio Coentrao
Liga Italia 10 Agustus 2015, 18:59
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR