Bola.net - - Ousmane Dembele diklaim akan mampu memberi efek yang besar bagi permainan Barcelona pada musim 2017/18 ini. Klaim tersebut datang dari mantan rekan satu timnya di Dortmund, Mikel Merino.
Merino, sebagai sahabat karib Dembele, mengaku tahu betul seperti apa kemampuan kawannya tersebut. Pemain berusia 20 tahun disebutnya bisa mengubah jalannya laga dan dalam situasi tertentu bisa memenangkan laga seorang diri.
"Saya tahu dia akan melakukan segalanya dengan baik di Barcelona. Saya tidak tahu apakah dia akan langsung memulainya atau masih butuh waktu cukup lama. Tapi saya percaya padanya 100 persen," ucap Merino pada Marca.
"Dia bisa mengubah permainan setiap waktu, untuk itulah Barca membelinya. Dembele bisa saja tiba-tiba naik dengan bola dan memenangkan pertandingan sendirian," sambungnya.
Transfer Dembele sendiri dinilai cukup mahal. Barca harus membayar 140 juta euro untuk pemain berusia 20 tahun, yang pada musim sebelumnya dibeli oleh Dortmund dengan harga 15 juta euro dari klub Ligue 1, Rennes.
Tapi, Merino yakin bahwa banderol harga tersebut akan terlihat layak saat Dembele mulai menunjukkan aksinya.
"Bursa transfer memang seperti itu, itulah yang akan Anda temui. Anda tidak sedang membayar pemain yang saat ini layak dengan harga tersebut, tapi untuk apa yang bisa dia lakukan. Dia pemain hebat. Dia punya sihir di kakinya," tutup pemain yang dipinjamkan Dortmund ke Newcastle ini.
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Sasar Juru Transfer Milik Juventus
Liga Spanyol 5 September 2017, 23:34
-
Bartomeu Bantah Dugaan Lionel Messi Tak Bahagia di Barca
Liga Spanyol 5 September 2017, 20:30
-
Bartra: Barca Harus Sabar Pada Dembele
Liga Spanyol 5 September 2017, 20:06
-
Barca Akui Terjadi Masalah dalam Proses Peresmian Kontrak Messi
Liga Spanyol 5 September 2017, 20:00
-
Rafinha Diminati Klub-klub Italia dan Inggris
Liga Spanyol 5 September 2017, 19:38
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR