Deulofeu mengaku tak takut bersaing dengan ketiga bomber maut tersebut dan siap merebut posisi inti. Selain ketiganya, masih ada penyerang tim nasional Spanyol, Pedro Rodriguez.
"Dari Suarez, saya akan mencontoh rasa lapar dan ambisinya. Dari Neymar, skill olah bolanya. Sementara Dari Messi, adalah kemampuan menggiring bola," ungkap Deulofeu seperti dilansir Mundo Deportivo.
"Neymar, Messi, dan Suarez adalah tiga striker terbaik di dunia. Kami semua harus bekerja keras untuk mendapatkan tempat dalam tim."
Deulofeu sendiri musim lalu baru saja menjalani periode peminjaman yang cukup memuaskan bersama klub Premier League, Everton.[initial]
Baca Juga
- Barca Mau Mathieu, Valencia Jual Mahal
- Milan Mulai Perburuan Alex Song
- Zubi: Barca Memang Sudah Tawar Defender Valencia
- Serba Bisa, Vertonghen Jadi Prioritas Barca
- Bartra: Suarez Janji Tak Akan Menggigit Lagi
- Bartomeu: Dunia Sepakbola Butuh Suarez
- Pedro Yakin Suarez Cocok Untuk Barca
- Ronaldo Sebut Neymar Banyak Belajar Dari Messi
- Ten Cate: Barca Bisa Pulihkan Masalah Psikis Suarez
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Miranda Bantah Akan Hengkang Dari Atletico
Liga Spanyol 8 Juli 2014, 23:17
-
Titi Camara: Liverpool Bisa Bertahan Tanpa Suarez
Liga Inggris 8 Juli 2014, 20:47
-
'Transfer Suarez ke Barcelona Akan Tuntas Akhir Pekan Ini'
Liga Spanyol 8 Juli 2014, 17:20
-
Pilih Gabung Arsenal, Alexis Sanchez Terbang ke London?
Liga Inggris 8 Juli 2014, 17:07
-
Bela Martino, Bartra Beberkan Penyebab Periode Buruk Barca
Liga Spanyol 8 Juli 2014, 15:13
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR