Pemain internasional Argentina itu sebelumnya dikabarkan diincar klub kaya raya Prancis PSG. Les Parisiens disebut siap menawar eks bintang Benfica itu dengan harga 25 juta euro.
"Saya sangat bahagia di Madrid, saya ingin bertahan karena saya sangat bahagia dengan rekan setim saya dan cara mereka memperlakukan saya." ujar Di Maria kepada media Argentina, Ole.
"Presiden Florentino Perez dan sang manajer baru akan mendiskusikan bagaimana masa depan saya selanjutnya." lanjutnya.
Di Maria bergabung dengan El Real sejak ditransfer dari Benfica dengan bandrol 25 juta euro pada musim panas 2010 silam. Di Madrid, ia sudah tampil 137 kali dengan mencetak 25 gol dan 53 assist di semua ajang.[initial]
(mrc/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fokus Seleccao, Ronaldo Acuhkan Kritik Mourinho
Liga Spanyol 8 Juni 2013, 23:30
-
Casillas: Madrid Bisa Juara Liga Champions Lagi!
Liga Champions 8 Juni 2013, 20:40
-
Di Maria Ingin Bertahan di Real Madrid
Liga Spanyol 8 Juni 2013, 14:35
-
Real Madrid Perkenalkan Ancelotti Senin Depan?
Liga Spanyol 8 Juni 2013, 12:40
-
Syarat Dari Ronaldo Untuk Bertahan di Madrid
Liga Spanyol 8 Juni 2013, 11:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR