Masa depan pemain 20 tahun tersebut di Barca masih belum menentu. Apalagi ketika Neymar sudah kembali, posisinya di dalam skuat Barca diyakini akan semakin tersingkir.
Menurut laporan yang dilansir Sport, Tottenham berada paling depan untuk mendapatkannya. Stoke City, Everton juga tertarik padanya. Namun ada juga sejumlah klub La Liga seperti Valencia, Real Sociedad, dan Celta Vigo yang siap menampungnya.
Pelatih Spurs Mauricio Pochettino menginginkan Munir karena ia bisa bermain di perbagai posisi baik di kedua sayap dan juga di beberapa posisi di tengah.
Barcelona disebut akan melepas pemain dari Spanyol tersebut dengan harga 13 juta pounds dan juga membeli klausul pemain. Namun Tottenham diklaim tak akan mau membeli klausul tersebut.
Musim ini, Munir sudah mencatatkan tiga penampilan bersama Barca. Ia mencetak gol pertamanya ketika menjalani Piala Super Spanyol di leg pertama lawan Sevilla. Ia juga bermain selama 20 menit ketika lawan Real Betis akhir pekan kemarin.
Total, ia telah mencatatkan 45 penampilan sejak mendapat debut pada 2014 dengan mengemas 10 gol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diminati Tottenham, Munir Tinggalkan Barcelona?
Liga Spanyol 22 Agustus 2016, 21:25
-
Enrique Berikan Neymar Liburan Tambahan
Liga Spanyol 22 Agustus 2016, 20:31
-
West Ham: Payet Bisa ke Barcelona
Liga Spanyol 22 Agustus 2016, 12:15
-
Cillessen Paksa Ajax Jual Dirinya ke Barcelona
Liga Spanyol 22 Agustus 2016, 12:14
-
Calon Pengganti Claudio Bravo di Barcelona
Editorial 22 Agustus 2016, 11:10
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR