Si pelaku sudah ditangkap dan mengakui kesalahannya, pemain Valencia pun menyesalkan tindakan itu. Kini giliran direktur Valencia, Jesus Garcia Pitarch yang mengecam tindakan fans tersebut.
"Semua tindak kekerasan harus dikecam. Melempar botol juga harus dikecam. Itu tidak boleh dilakukan. Valencia akan melakukan tindakan yang seharusnya," terang Pitarch kepada Superdeporte.
Tindakan Valencia dalam menanggapi insiden pelemparan itu memang mendapat banyak pujian. Pihak keamanan klub segera melokalisir insiden dan kemudian mengidentifikasi pelaku. Sang pelaku yang masih di bawah umur itu kemudian ditangkap dan dibawa ke klub. Valencia akan menjatuhkan hukuman kepada sang pelaku.
Namun Pitarch juga mempertanyakan tindakan Neymar yang provokatif. Para pemain Barca harusnya menyadari bahwa fans Valencia tengah kesal karena merasa timnya dikerjai wasit dan kalah akibat penalti pada menit terakhir.
"Tindakan yang memprovokasi fans kami juga harus dikecam. Fans kami sudah melihat kinerja buruk wasit, lalu dihukum penalti pada menit terakhir. Kami juga harus melihat kembali perilaku pada pemain Barcelona, terutama Neymar."
Kubu Barcelona bersikukuh bahwa para pemain mereka tidak bersalah sama sekali. Mereka menolak tudingan bahwa para pemain Barca melakukan provokasi dan pura-pura menjadi korban lemparan. Hanya saja, bukti video menunjukkan bahwa tudingan itu bisa jadi memang benar. [initial]
Baca Juga:
- Dikritik La Liga Soal Botol, Barcelona Membalas
- Kasus Botol, Barcelona Dikritik Oleh La Liga
- Fans Lempar Botol, Valencia Dihukum Sekaligus Dapat Pujian
- Soal Insiden Botol, Barca Balas Kritik Presiden La Liga
- Presiden La Liga Juga Sayangkan Provokasi Neymar
- Presiden La Liga: Dilempar Satu Botol, Pemain Barca Berjatuhan Seperti Bowling
- Fans Valencia: Dilempar Satu Botol, Lima Pemain Barca Ambruk
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diprediksi Pindah ke MLS, Xavi Justru Berharap Rooney Tetap di Eropa
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 17:30
-
Barcelona Jadikan Cuadrado Alternatif Berikutnya
Liga Spanyol 27 Oktober 2016, 15:37
-
Head-to-head: Barcelona vs Granada
Liga Spanyol 27 Oktober 2016, 15:10
-
Ronaldo: Saya dan Messi Bukan Teman Baik
Liga Spanyol 27 Oktober 2016, 14:49
-
Sensini: Messi Akan Gabung Newell's
Liga Spanyol 27 Oktober 2016, 11:09
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR