Harusnya, duo Madrid itu harus menjalani larangan melakukan transfer mulai bursa transfer musim panas mendatang. Namun karena keduanya mengajukan banding dan penangguhan hukuman, maka hukuman itu pun ditunda.
Pernyataan resmi Atletico berbunyi: Komite Banding FIFA mengabulkan permintaan penangguhan hukuman embargo transfer kami. Penundaan ini berlaku sampai sidang banding yang kami jalani di Komite Banding selesai.
Pernyataan resmi Real Madrid berbunyi: Real Madrid mengumumkan bahwa Komite Banding FIFA telah memutuskan untuk menunda sanksi yang dijatuhkan kepada klub.
Penundaan serupa juga didapat Barcelona ketika mereka dihukum FIFA. Dengan penundaan kali ini. Duo Madrid masih bisa berbelanja pemain pada bursa transfer musim panas nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Tak Khawatir Dengan Performa Ronaldo
Liga Spanyol 30 Januari 2016, 22:48
-
Zidane Tak Pikirkan Rumor Neymar
Liga Spanyol 30 Januari 2016, 22:08
-
Embargo Transfer Ditunda, De Gea Kembali Diburu Real Madrid
Liga Spanyol 30 Januari 2016, 18:44
-
Coentrao Tak Ingin Kembali ke Madrid
Liga Spanyol 30 Januari 2016, 12:20
-
'Kalau Madrid Ingin Neymar, Mereka Pasti Hubungi Barca'
Liga Spanyol 30 Januari 2016, 06:57
LATEST UPDATE
-
Dominic Calvert-Lewin dan Joshua Zirkzee, Siapa Paling Tajam di Leeds vs MU?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 11:01
-
Terungkap, Alasan Menarik John Herdman Terima Pinangan Melatih Timnas Indonesia
Tim Nasional 4 Januari 2026, 10:56
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 10:43
-
Barcelona dan Hobi Menang dengan Skor 2-0
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 10:14
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Januari 2026, 10:13
-
Meyakini Declan Rice sebagai Gelandang Terbaik Dunia
Liga Inggris 4 Januari 2026, 08:46
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 08:04
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 07:22
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43






















KOMENTAR