Seperti diketahui, pada laga di Camp Nou tersebut, kiper Los Leones, Gorka Iraizoz mendapatkan kartu merah hanya lima menit setelah pertandingan berjalan. Iraizoz dihukum setelah melanggar Luis Suarez di dalam kotak penalti.
Hanya dengan 10 pemain nyaris sepanjang pertandingan membuat Bilbao tak bisa berbuat banyak. Hal itu juga diakui sendiri oleh Luis Enrique telah mempengaruhi jalannya pertandingan secara keseluruhan.
"Apa yang kami lihat tak ada kaitannya dengan jenis laga yang kami perkirakan. Setiap skenario yang kami bayangkan langsung buyar sejak awal, dan itu membuat kami menjalani laga yang relatif nyaman. Namun, kami harus bekerja untuk mengunci kemenangan," ujarnya.
"Laga ini jadi sepenuhnya berbeda setelah kartu merah. Ini bukan awal laga yang menyenangkan. Namun, hingga turun minum, kami belum mengunci kemenangan karena cuma unggul dua gol," tambahnya.
Pada laga ini sendiri, Blaugrana menang enam gol tanpa balas. Gol-gol Barca dicetak Lionel Messi, Neymar, Luis Suarez (3 gol) dan Ivan Rakitic.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raul: Madrid dan Barca Saling Membutuhkan
Liga Spanyol 18 Januari 2016, 23:25
-
Selama Ada MSN, Barca Tak Perlu Banyak Persiapan
Liga Spanyol 18 Januari 2016, 22:51
-
Walau Jadi Legenda Madrid, Raul Ikut Senang Barca Juara UCL
Liga Champions 18 Januari 2016, 22:49
-
Xavi Yakin Real Madrid Milik Zidane Jadi Penantang Gelar
Liga Spanyol 18 Januari 2016, 22:31
-
'Lama-lama Neymar Bisa Dituduh Terlibat Pembunuhan Kennedy'
Liga Spanyol 18 Januari 2016, 21:19
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR