Menurut Enrique, situasi ini adalah perubahan yang menyenangkan. Ia mengatakan bahwa pasukannya bisa memanfaatkan waktu istirahat yang relatif panjang untuk kebaikan tim.
"Kami menjalaninya dengan sangat baik. Rasanya memang berbeda dibanding biasanya karena kami mendapatkan istirahat lebih panjang sehingga bisa menggelar latihan yang lebih intens, Rasanya menyenangkan meski situasi kami sulit dan kami akan bermain tandang," terang Enrique kepada AS.
Enrique menegaskan bahwa ia sudah memiliki rencana permainan yang jelas untuk bermain di Benito Villamarin menghadapi Real Betis nanti. Namun ia juga menyadari bahwa semua rencana itu bisa saja tidak berjalan seperti perkiraan.
"Dalam rencana kami, tentu tidak ada keinginan untuk kehilangan poin, tapi sepakbola sulit diduga. Kami bukannya mengalami krisis, tapi kami cuma sempat bermain kurang cair dan kurang beruntung." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique: Totti ke Barca? Mengapa Tidak
Liga Spanyol 30 April 2016, 23:40
-
Bos Atletico Harap Saul Tak ke Barcelona
Liga Spanyol 30 April 2016, 23:20
-
Juventus Akan Luncurkan Tawaran Untuk Mascherano
Liga Inggris 30 April 2016, 22:10
-
Enrique Enggan Komentari Rumor Saul
Liga Spanyol 30 April 2016, 15:00
-
Enrique Optimis Barcelona Raih Dua Gelar
Liga Spanyol 30 April 2016, 14:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR