Usai kalah dari Real Sociedad di awal tahun 2015, tim asuhan Ernrique tak pernah gagal meraih kemenangan di semua ajang. Kali terakhir bermain dini hari tadi, mereka sukses menekuk Athletic Bilbao 5-2 di San Mames.
"Tidak ada banyak perubahan. Kami terus bekerja dengan cara yang sama. Tim ini tetap sama dari pekan pertama hingga pekan ke-30. Para pemain bukan mesin. Kadang mereka bisa bermain dengan baik, namun kadang sebaliknya, tapi kami tak mengubah apapun," jelas Enrique pada laman resmi klub.
"Ini adalah klub yang sama. Kami akan senang jika bisa tampil hebat terus menerus, namun itu mustahil," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Barca: Atletico Madrid Favorit Juara
Liga Spanyol 9 Februari 2015, 21:40
-
Madrid Melempem, Xavi Enggan Sebut Barca Favorit Juara
Liga Spanyol 9 Februari 2015, 21:05
-
Di Maria: Messi Bisa Bermain Untuk Mourinho
Liga Inggris 9 Februari 2015, 18:43
-
Dilamar MU, Dani Alves Minta Komitmen Tiga Tahun
Liga Inggris 9 Februari 2015, 15:41
-
Agen Pastikan Mourinho Tak ke Barcelona
Liga Inggris 9 Februari 2015, 15:29
LATEST UPDATE
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR