Neymar sudah menyatakan niatnya untuk membela negaranya dalam ajang Olimpiade. Brasil akan menjadi tuan rumah Olimpiade pada Agustus mendatang.
Selecao menginginkan Neymar terlibat di ajang Olimpiade dan juga Copa America edisi Spesial yang akan digelar di Amerika Serikat pada bulan Juni. Mengikuti dua turnamen tersebut tentu saja sangat menguras fisik dan Enrique sepertinya tidak ingin Neymar kehabisan bensin untuk musim 2016-17.
"Olimpiade di negara Anda sendiri adalah sesuatu yang istimewa bagi setiap atlet, tidak peduli olahraga cabang apapun," kata Luis Enrique dilansir Soccerway.
"[Neymar] sudah memiliki komitmen sebelumnya [dengan Copa America]. Kami harus menyelesaikan situasi ini sehingga tuntutan pada dirinya tidak berlebihan. Selalu menempatkan [kebahagiaan] pemain terlebih dahulu. Dan bukan hanya Neymar, tapi Rafinha bisa saja mewakili dua skuat."[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pemain Terbaik Versi Romario, Tanpa Messi dan Ronaldo
Liga Spanyol 20 Februari 2016, 23:30
-
Awalnya Dukung Bayern, Redknapp Kini Ganti Barca
Liga Champions 20 Februari 2016, 23:24
-
"Barca Guardiola dan Barca Enrique Sama-sama Punya Messi"
Liga Champions 20 Februari 2016, 22:57
-
Ronaldo: Messi Lebih Kreatif Dari Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 20 Februari 2016, 22:10
-
Neymar: Akan Bagus Bila Ronaldo Gabung Barcelona
Liga Spanyol 20 Februari 2016, 22:00
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR