Bola.net - - Pelatih Real Sociedad, Eusebio Sacristan memberikan tanggapan tentang rumor yang mengaitkan dirinya sebagai kandidat pelatih baru Barcelona pada musim depan. Eusebio memastikan bahwa ia tidak adakan menerima jika mendapatkan tawaran tersebut.
Eusebio bukan tidak senang dengan tawaran menjadi pelatih Barca. Pelatih berusia 52 tahun ini mengaku bangga dikaitkan dengan klub seperti Barca. Ia merasa kerja kerasnya selama ini mendapatkan sebuah penghargaan yang tinggi.
"Barca tidak melihat pernah melihat saya ketika saya berada dalam organisasi mereka. Saya sudah empat tahun menjadi staf pelatih Barca," terang Eusebio kepada AS.
Sebelum menerima pinangan sebagai pelatih Real Sociedad pada tahun 2015 yang lalu, Eusebio pernah menjadi pelatih di Barca pada B sejak tahun 2011. Eusebio juga pernah menjadi pemain Barca pada era tahun 1980-an.
Eusebio merasa bahwa ia memiliki hutang budi kepada Sociedad yang memberikan kepercayaan kepadanya menjadi pelatih tim utama. Untuk itu, pelatih berkebangsaan Spanyol ini memastikan akan tetap setia bersama dengan Sociedad.
"Saya berhutang sebuah kesetiaan kepada Sociedad yang telah percaya dan mendukung saya. Tujuan saya menjadi pelatih saat ini adalah memiliki karir yang panjang di satu klub," tandasnya.
Eusebio pun lantas meminta para fans Sociedad untuk tenang dan tidak terlampau risau dengan masa depannya. Ia memberikan sebuah jaminan bahwa masih akan bertahan sebagai pelatih untuk Sociedad selama klub masih percaya padanya.
"Saya dapat meyakinkan Anda, saya akan berkata tidak [untuk Barca]. Saya akan mengatakan sekarang, dan saya akan memberitahu Anda lagi saat mereka kembali memanggil saya. Semua yang saya miliki saat ini hanya untuk Sociedad," tutup Eusebio.
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Akan Takut Pada Higuain
Liga Champions 27 Maret 2017, 23:47
-
Eks Barca Ini Yakin Liverpool Bisa Tembus Empat Besar EPL
Liga Inggris 27 Maret 2017, 23:17
-
Eusebio Tolak Jadi Pelatih Baru Barca
Liga Spanyol 27 Maret 2017, 23:05
-
Messi dan Neymar Masuk Rencana Presiden Baru Palermo
Liga Italia 27 Maret 2017, 21:48
-
Gabung Timnas, Alba Sindir Barcelona
Liga Spanyol 27 Maret 2017, 21:41
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR