El Barca sempat melorot ke peringkat dua klasemen usai dikalahkan Valencia pada 1 Februari lalu. Namun tim langsung bangkit ketika melawan Sevilla, Senin (10/02) dini hari. Menang 4-1, tim kembali ke puncak setelah di laga lain Atletico Madrid kalah atas Almeria.
"Ini adalah pertandingan yang penting. Ketika anda mendapat kesempatan untuk merebut tempat di puncak klasemen, anda harus benar-benar memanfaatkannya. Bagus bagi kami bisa kembali lagi ke posisi semula dalam waktu cepat," tutur Fabregas pada situs resmi klub.
"Di menit awal kami tidak bermain dengan baik. Lawan tampil amat intens, namun ketika Alexis Sanchez mencetak gol, praktis pertandingan itu milik kami," pungkasnya.
Barcelona kini menempati urutan pertama tabel persaingan La Liga dengan poin 57 atau sama dengan Real Madrid namun unggul selisih gol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Madrid dan Barca Tak Mendapat Keistimewaan Wasit
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 23:05
-
Barca: Neymar Kini Dalam Fase Terakhir Recovery
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 22:04
-
Suarez: Messi Butuh Bantuan Rekan-rekannya
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 21:29
-
Suarez: Masalah Messi Adalah Mental
Liga Champions 10 Februari 2014, 19:50
-
'Lawan Barca, Kesalahan Sekecil Apapun Mahal Harganya'
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 15:22
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR