Mourinho mendapat banyak tekanan musim ini akibat performa Madrid yang menurun. Los Blancos kesulitan di la Liga dan hanya mampu lolos ke fase knockout Liga Champions sebagai runner up Grup D.
Sudah berkali-kali Mourinho dikabarkan akan meninggalkan Madrid pada akhir musim nanti. Apalagi, Mou masih sangat diminati oleh banyak klub besar di seantero Eropa.
Hubungan Mou dan Perez pun sempat dikabarkan semakin renggang. Meski kedua pihak membantah adanya perselisihan, namun kabar perpecahan itu terlanjur santer beredar.
Namun Florentino Perez rupanya akan sedikit melunak kali ini. Ia menganggap perpecahan hanya akan melemahkan kekuatan Madrid. Perez sudah menyiapkan pidato dukungan untuk Mou dalam sebuah acara peringatan 25, 50 dan 60 tahun keanggotaan socios Madrid. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabi: Atletico Wajib Bayar Hutang di Camp Nou
Liga Spanyol 14 Desember 2012, 23:15
-
Florentino Perez Kembali Dukung Mourinho
Liga Spanyol 14 Desember 2012, 21:30
-
'Cristiano Ronaldo Pemalu Tapi Keras Kepala'
Liga Spanyol 14 Desember 2012, 19:23
-
Madrid Terkapar, Mourinho Menyesal Tak Bawa Morata
Liga Spanyol 14 Desember 2012, 16:40
-
Xavi Merasa Terlalu Dini Bicara Titel La Liga
Liga Spanyol 14 Desember 2012, 16:07
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR