Bola.net - - Atletico Madrid meraih kemenangan dengan skor 5-0 saat bertandang ke markas Levante di Ciutad de Valencia, Sabtu malam. Gairah besar yang ditunjukkan oleh Atletico di laga ini membuat sang pelatih Diego Simeone, senang.
Lima gol Atletico pada laga ini dicetak oleh Roger [og], Kevin Gameiro dan Antoine Griezmann yang masing-masing mencetak dua gol.
Bagi Los Colconeros, ini adalah kemenangan terbesar mereka pada musim 2017/18 di semua macam kompetisi. Sebelumnya, kemenangan terbesar diraih saat menang 5-1 atas Las Palmas. Kemenangan juga mengakhiri paceklik gol Atletico.
“Kami telah berkembang,” kata Simeone usai pertandingan.
“Tim kami tenang dan semangat kami selalu terbarui. Kami tidak tahu mengapa, tapi ingin terasa sangat menggairahkan dan memberi kami energi positif untuk terus berkembang,” sambung pelatih berjuluk El Cholo.
Cholo tentu saja puas dengan performa yang ditunjukkan oleh Griezmann di laga tersebut. Sebelumnya, penyerang asal Prancis juga mencetak gol saat Atletico menang dari AS Roma di Liga Champions.
Tapi, Cholo tidak ingin hanya memberikan pujian pada Griezmann seorang.
“Para penyerang telah memberikan yang terbaik. Terutama Griezmaan dan Gameiro. Tapi, saya juga senang dengan performa Angel Correa dan [Fernando] Torres. Tiga atau empat laga terakhir, kami lihat ada peningkatan intensitas,” tutup Cholo.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi: Madrid Krisis? Itu Cuma Sementara
Liga Spanyol 26 November 2017, 18:47
-
Madrid Putuskan Untuk Beli Martial Seharga 80 Juta Pounds
Liga Spanyol 26 November 2017, 17:01
-
Inter Yakin Icardi Setia dan Tak Tergoda Real Madrid
Liga Italia 26 November 2017, 12:07
-
Gairah Atletico Madrid Pungkasi Paceklik Gol
Liga Spanyol 26 November 2017, 11:36
-
Atletico Madrid Catatkan Rekor Start Terbaik di La Liga
Liga Spanyol 26 November 2017, 11:02
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR