Hal itu pula yang kini terjadi pada bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo. Kekasihnya, Irina Shayk baru-baru ini mengisyaratkan ia akan sangat senang jika bisa hidup di ibukota Prancis, Paris.
Rumor pun kemudian berkembang mengenai ajakan Irina kepada CR7 untuk hengkang dari El Real menuju klub kaya raya Paris, PSG. Meski demikian, Irina memilih tak menjawab secara jelas mengenai isu tersebut.
"Saya selalu ingin kembali ke Paris dan berharap menghabiskan lebih banyak waktu di sana," ujar Irina seperti dikutip Givemesport.
"Apakah kemudian saya harus meyakinkan Ronaldo agar bergabung ke klub Paris (PSG)? Saya tidak tahu tentang itu, yang jelas saya sangat menyukai Paris," imbuhnya.
Dengan kekuatan uang yang mereka miliki, bukan tak mungkin PSG memang mampu memboyong Ronaldo di masa yang akan datang. Selain PSG, klub yang disebut bakal menjadi pelabuhan Ronaldo selanjutnya adalah eks klubnya, Manchester United. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldinho, Dari Gremio, Calcio Hingga Meksiko
Open Play 10 September 2014, 16:03
-
Gara-gara Irina, Ronaldo Bakal Hengkang ke PSG?
Liga Spanyol 10 September 2014, 11:04
-
De Boer: Suarez Masih Cinta Ajax
Liga Champions 10 September 2014, 07:23
-
Pelatih Tim Muda Inter Terkesan Dengan Pencapaian Coman di Juve
Liga Italia 9 September 2014, 22:08
-
Maxwell Bersyukur Pernah Timba Ilmu di Klub Sekelas Barca
Liga Spanyol 9 September 2014, 14:10
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR