Garay sempat disebut sebagai calon bintang berikutnya, ketika Madrid merekrut sang bek tengah dari Racing Santander di 2008, namun di bawah asuhan Jose Mourinho ia gagal mendapatkan tempat utama, dan akhirnya terpaksa pindah ke Portugal.
"Saya menghormati Real Madrid sebagai sebuah institusi. Namun saya masih mengatakan bahwa itu adalah keputusan terbaik yang pernah saya buat dalam karir saya, karena seorang pemain ingin terus bermain dan kala itu saya tidak mendapatkannya," tutur Garay pada El Desmarque.
"Saya tidak menyesal pergi, mengingat tiga tahun yang saya habiskan di Benfica usai meninggalkan Real Madrid amat spektakuler."
"Di Benfica, saya menjalani tahun terbaik sebagai pemain. Saya sangat bahagia, saya memenangkan hal penting. Kami memainkan dua final diikuti dengan final Liga Europa dan meraih tempat yang belum pernah dicapai klub sebelumnya." [initial]
(dem/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Tertarik, Isco Nyatakan Siap Tinggalkan Madrid
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 23:23
-
Real Madrid Konfirmasi Cedera Sergio Ramos
Liga Spanyol 10 Oktober 2016, 22:55
-
Best XI: Pemain Underrated di Real Madrid
Editorial 10 Oktober 2016, 15:24
-
Diberi Segalanya, Totti Tolak Real Madrid
Liga Spanyol 10 Oktober 2016, 15:00
-
Babel: Ronaldo Bersinar Karena Sir Alex
Liga Spanyol 10 Oktober 2016, 14:21
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR