Kontrak Lichtsteiner di Juventus akan habis pada Juni 2017. Lichtsteiner diklaim sudah ingin pindah ke Inter Milan musim panas kemarin, tapi Juventus menolak melepasnya ke rival mereka di Serie A.
Media Spanyol Mundo Deportivo mengabarkan bahwa Juventus bersedia melepas Lichtsteiner ke luar Italia. Barcelona, yang besar kemungkinan akan kehilangan Vidal, disebut-sebut sebagai salah satu kandidat terkuat pelabuhan barunya.
Lichtsteiner sendiri diyakini takkan menolak gabung Blaugrana.
Lichtsteiner sudah memperkuat Juventus sejak direkrut dari Lazio senilai €10 juta pada tahun 2011. Enam musim membela Juventus, mantan pemain Grasshopper dan Lille itu mengemas 16 gol dan 24 assist dalam 200 penampilan di semua ajang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raiola: Cuma Masalah Waktu Sebelum Pogba Bersinar Lagi
Liga Inggris 9 Oktober 2016, 21:44
-
Moise Kean Diklaim Akan Jadi Bintang Besar di Juventus
Liga Italia 9 Oktober 2016, 20:51
-
Musim Depan, Juve Fokus Boyong Verratti
Liga Italia 9 Oktober 2016, 20:27
-
Pjanic Telah Merasakan Mental Juara Juve
Liga Italia 9 Oktober 2016, 13:58
-
Agen: Draxler Kemungkinan Gabung Juventus Musim Depan
Liga Italia 9 Oktober 2016, 03:50
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR