Isco sudah gabung dengan Los Blancos pada tahun 2013 silam dari Malaga. Namun hingga sekarang, pemain asal Spanyol tersebut belum menjadi pemain reguler dalam tim besutan Zinedine Zidane.
Musim ini, Isco baru sekali bermain sejak menit awal. Dan ia mengaku tak ragu untuk meninggalkan Santiago Bernabeu jika situasinya tak berubah.
"Jika saya hanya mendapat kesempatan sedikit bermain pada akhir musim, saya akan mencari klub lain. Pada usia 24 tahun, saya punya hak untuk membuat diri saya lebih baik," kata Isco seperti dikutip dari Manchester Evening News.
Sementara itu, pelatih MU Jose Mourinho diklaim tertarik dengan isco untuk menggantikan peran Wayne Rooney yang akhir-akhir ini bermain tak meyakinkan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Tertarik, Isco Nyatakan Siap Tinggalkan Madrid
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 23:23
-
Real Madrid Konfirmasi Cedera Sergio Ramos
Liga Spanyol 10 Oktober 2016, 22:55
-
Best XI: Pemain Underrated di Real Madrid
Editorial 10 Oktober 2016, 15:24
-
Diberi Segalanya, Totti Tolak Real Madrid
Liga Spanyol 10 Oktober 2016, 15:00
-
Babel: Ronaldo Bersinar Karena Sir Alex
Liga Spanyol 10 Oktober 2016, 14:21
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR