Atletico menelan pil pahit di dua final Liga Champions dalam tiga tahun terakhir. Mereka selalu takluk dari rival sekota Real Madrid dalam dua kesempatan.
Sementara Atletico masih bermimpi mengangkat trofi klub paling bergengsi di Eropa, Godin mengatakan bahwa tim ibukota Spanyol ingin menyabet semua gelar yang mungkin, dimulai dengan liga.
"Tujuan kami selalu sama. Tim ini ingin menang dan kami akan terus berjuang untuk mencoba memenangkan semua gelar," kata kapten Uruguay dilansir Soccerway.
"Hari telah berlalu, kami akan mulai memoles dan memperhatikan apa tujuan kami. Kami tahu bahwa hal yang paling penting adalah Liga, tapi kami tidak akan mengesampingkan dua gelar lainnya.
"Memenangkan Liga Champions terus menjadi mimpi kami. Ini sudah jelas. Kami tahu jalannya. Meskipun sudah sering melalui jalan itu tapi masih belum ada imbalan, tim ini ingin menang."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Godin: Liga Champions Mimpi tapi La Liga Fokus Utama
Liga Spanyol 23 Juli 2016, 15:00
-
Marcelo Merinding Ingat La Decima Madrid
Liga Spanyol 22 Juli 2016, 11:31
-
Benatia: Bersama Pjanic, Juventus Bisa Sukses di Liga Champions
Liga Champions 22 Juli 2016, 11:30
-
Peringati Undecima, Marcelo Buat Tato Anyar
Bolatainment 21 Juli 2016, 12:17
-
Torres: Atletico Masih Idamkan Trofi Liga Champions
Liga Spanyol 21 Juli 2016, 11:17
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR