
Bola.net - Angel Lafita, pemain Getafe yang akan menghadapi Barcelona di lanjutan La Liga akhir pekan ini, mencoba membandingkan kubu yang pernah diasuh oleh Josep Guardiola tersebut dengan kekuatan yang mereka miliki sekarang.
Lafita menyebut kala ia melawan Barcelona era Guardiola, lapangan terasa 'lebih panjang'.
"Saya pikir pada era Guardiola ia membuat lapangan terasa lebih lebar. Bola akan datang dari semua sisi. Namun sekarang, mereka sudah menjadi tim yang berbeda," tutur Lafita dalam konferensi pers yang diadakan oleh timnya sebelum laga.
"Namun sebagian besar pemain yang mereka miliki tetap sama, kualitas mereka juga tetap sama. Perbedaan antara kedua era tersebut tidak terlalu banyak," pungkasnya.
Getafe saat ini ada di peringkat ke-8 klasemen sementara La Liga. Mereka berjarak 20 poin dari Barcelona yang tengah memimpin klasemen sementara dengan raihan angka 43. [initial]
(as/rer)
Lafita menyebut kala ia melawan Barcelona era Guardiola, lapangan terasa 'lebih panjang'.
"Saya pikir pada era Guardiola ia membuat lapangan terasa lebih lebar. Bola akan datang dari semua sisi. Namun sekarang, mereka sudah menjadi tim yang berbeda," tutur Lafita dalam konferensi pers yang diadakan oleh timnya sebelum laga.
"Namun sebagian besar pemain yang mereka miliki tetap sama, kualitas mereka juga tetap sama. Perbedaan antara kedua era tersebut tidak terlalu banyak," pungkasnya.
Getafe saat ini ada di peringkat ke-8 klasemen sementara La Liga. Mereka berjarak 20 poin dari Barcelona yang tengah memimpin klasemen sementara dengan raihan angka 43. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dokumen Bukti Messi Tak Terlibat Pencucian Uang
Bolatainment 20 Desember 2013, 23:47
-
Valdes: Ada Kampanye Negatif Anti Barca
Liga Spanyol 20 Desember 2013, 23:26
-
Messi Bantah Tuduhan Pencucian Uang
Liga Spanyol 20 Desember 2013, 19:45
-
Messi: Saya Tidak Minta Kontrak Baru
Liga Spanyol 20 Desember 2013, 18:44
-
Preview: Getafe vs Barcelona, Iniesta Jadi Tumpuan
Liga Spanyol 20 Desember 2013, 16:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR