Meski mengaku sedikit sakit hati dengan pandangannya itu, Guti tetap menganggap Messi sebagai pemain terbaik dunia. Menurutnya hal itu merupakan fakta yang mudah dicerna siapa saja.
"Saya hanya bisa mengulangi apa yang sudah saya katakan sebelumnya. Messi adalah pemain terbaik dunia saat ini. Cukup sakit untuk mengatakannya tetapi hal itu adalah kenyataan," jelas Guti kepada Punto Pelota.
Ketika membuat perbandingan antara Messi dan Ronaldo, Guti mengungkap satu detail yang menjadi kelebihan Messi. Ronaldo dan Messi berada di level yang sama tetapi La Pulga punya kelebihan.
"Saya tak mengatakan bahwa level Messi berada di atas Cristiano. Namun pada saat menentukan, ketika tim membutuhkannya, Messi bisa menjadi penyelamat. Keduanya merupakan yang terbaik di dunia tetapi pandangan pribadi saya adalah Messi lebih bagus," tambahnya. (gms/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gomez Tolak Madrid Demi Fiorentina
Liga Italia 5 September 2013, 23:08
-
Guti: Messi Lebih Hebat Dari Ronaldo
Liga Spanyol 5 September 2013, 22:02
-
Kaka Tenggelam di Madrid Bukan Salah Mourinho
Liga Italia 5 September 2013, 19:50
-
Ozil: Arsenal Akan Menangkan Trofi
Liga Inggris 5 September 2013, 19:21
-
Neymar Ternyata Pernah Jadi Milik Real Madrid
Liga Spanyol 5 September 2013, 18:35
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR