Bola.net - - Pemimpin klasemen Real Madrid (55 poin) akan menjamu peringkat 13 Las Palmas (28 poin) di jornada 25 La Liga 2016/17, Kamis (02/3). Madrid belum pernah kalah dalam semua laga kandang sebelumnya melawan Las Palmas di La Liga.
Berikut catatan head-to-head kedua tim. Grafik dan statistik: Transfermarkt.
MADRID VS LAS PALMAS (LA LIGA)
Pertandingan: 65
Madrid menang: 44
Gol Madrid: 169
Imbang: 14
Las Palmas menang: 7
Gol Las Palmas: 59.
REKOR KANDANG MADRID VS LAS PALMAS (LA LIGA)
Pertandingan: 32
Menang: 28
Imbang: 4
Kalah: 0
Gol - kebobolan: 113 - 19.

BEBERAPA PERTEMUAN SEBELUMNYA (LA LIGA)

STATISTIK PELATIH (SEMUA KOMPETISI)
Zinedine Zidane vs Las Palmas
Pertandingan: 2
Menang: 1
Seri: 1
Kalah: 0.
Quique Setien vs Madrid
Pertandingan: 3
Menang: 0
Seri: 1
Kalah: 2.

Pada pertemuan pertama di La Liga musim ini, kedua tim bermain imbang 2-2 di kandang Las Palmas. Madrid dua kali unggul lewat Marco Asensio dan Karim Benzema, tapi Las Palmas dua kali pula menyamakan kedudukan melalui Tana dan Sergio Araujo.
Klik juga:
- Prediksi Real Madrid vs Las Palmas 2 Maret 2017
- Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Las Palmas
- Tanpa Casemiro, Ini Skuat Madrid untuk Hadapi Las Palmas
- Zidane Beri Pujian pada Jese jelang Hadapi Las Palmas
- Prediksi Barcelona vs Sporting Gijon 2 Maret 2017
- Data dan Fakta La Liga: Barcelona vs Sporting Gijon
- Head-to-head: Barcelona vs Sporting Gijon
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jese: Mourinho Tidak Suka Pemain Muda
Liga Spanyol 1 Maret 2017, 21:23
-
Inter Bersiap Luncurkan Penawaran Untuk Boyong Isco
Liga Italia 1 Maret 2017, 18:41
-
Deschamps: Benzema Penyerang Terbaik Prancis
Liga Spanyol 1 Maret 2017, 18:15
-
'Ronaldo Super, Tapi Messi Pesepakbola Yang Lebih Baik'
Liga Spanyol 1 Maret 2017, 16:10
-
Jese: Barca Balikkan Keunggulan PSG? Cuma Madrid yang Bisa
Liga Champions 1 Maret 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR