Hernandez lantas menyatakan bahwa ia masih menjalani proses adaptasi di klub barunya. Pemain 28 tahun ini juga mencoba merendah dan mengatakan bahwa kemampuannya masih jauh jika dibanding dengan dua pemain terbaik dunia saat ini, Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo.
"Saya sudah mengatakan sejak awal bahwa saya bukan pemain sekelas Messi atau Ronaldo. Saya tak tahu apa yang fans harapkan dari saya. Yang bisa saya lakukan adalah membantu tim dengan kemampuan terbaik," ungkap Hernandez seperti dilansir ISF.
"Pelatih tahu betul apa yang bisa saya berikan. Saya masih beradaptasi dengan kompetisi Spanyol, yang intensitasnya jauh lebih tinggi ketimbang Chile."
Musim ini Hernandez telah bermain dalam delapan laga La Liga dan menyumbang satu gol dan satu assist. (isf/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Siap Telikung Arsenal Dalam Perburuan Gelandang Jerman
Liga Inggris 22 November 2014, 22:08
-
Hernandez: Saya Memang Tak Sehebat Ronaldo Atau Messi
Liga Spanyol 22 November 2014, 21:14
-
Adaptasi Bale di Madrid Ternyata Masih Terkendala Bahasa
Liga Spanyol 22 November 2014, 20:58
-
Bale Akui Jadi Ganas Berkat AVB
Liga Spanyol 22 November 2014, 20:44
-
Bale: Saya Ingin Selevel Ronaldo
Liga Spanyol 22 November 2014, 20:19
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Laga Arema FC vs Persik Menyisakan Rasa Pahit buat Macan Putih
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 16:51
-
Spalletti Ingin Juventus Ngebut Seperti Ferrari, Apa Maksudnya?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:45
-
Jelang Juventus vs Cremonese: Spalletti Lempar Kode Belanja Pemain Nih?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:18
-
Terbuai dan Terjebak Zona Nyaman, Penyebab Runtuhnya Liverpool Musim Ini
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:16
-
McTominay Pasang Badan: Napoli Pincang, Coba Inter Milan Main Tanpa Lautaro!
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:05
-
Debut Manis Rosenior: Chelsea Pesta Gol, Tapi Itu Baru Awal
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:00
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55


























KOMENTAR