Pernyataan itu terlontar setelah dirinya membantu Madrid menang 3-1 atas Malaga, Minggu (19/04). Sebelumnya, Illarramendi memang kerap dikait-kaitkan dengan klub lain seperti Arsenal dan Liverpool. Rumor itu bermunculan setelah ia terus mendekam di bangku cadangan.
Musim ini saja, ia hanya mendapat kesempatan bermain 11 kali sebagai starter. Ia tak bisa bersaing dengan Luka Modric maupun Toni Kroos, plus sang rekrutan anyar, Lucas Silva. Walau demikian, pemain 24 tahun itu mengaku bahagia di Santiago Bernebeu dan terus bertahan di klub tersebut.
"Saya memiliki kontrak di sini dan saya sangat bahagia. Saya sempat mengalami kesulitan beradaptasi tahun lalu," bebernya pada situs resmi Los Blancos.
"Namun, saya sangat bahagia di kota ini dan juga dengan rekan-rekan setim saya. Tentu saja, saya ingin bertahan di sini," tegas Illarramendi. [initial]
Baca Juga:
- Aduh, Real Madrid Enam Pekan Tanpa Luka Modric
- Ronaldo Ingin Berkolaborasi dengan CR7
- Ancelotti Berharap Madrid Terus Menekan Barcelona
- James Berharap Cedera Modric Tidak Parah
- Malaga Tuding Wasit Untungkan Madrid
- Ronaldo Ukir Rekor Besar di Spanyol
- James: Madrid Menang Menderita
- Fans Madrid Dukung Bale Jadi Bek
- Barca Endus Kegundahan Isco di Madrid
- Higuita: James Tak Bisa Lewati Messi
- Varane Takkan Tinggalkan Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 19 April 2015, 23:53

-
Illarramendi Ingin Bertahan di Madrid
Liga Spanyol 19 April 2015, 21:56
-
Ronaldo Ingin Berkolaborasi dengan CR7
Liga Spanyol 19 April 2015, 21:10
-
Aduh, Real Madrid Enam Pekan Tanpa Luka Modric
Liga Spanyol 19 April 2015, 18:44
-
Ancelotti Berharap Madrid Terus Menekan Barcelona
Liga Spanyol 19 April 2015, 18:11
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR