Sebelum ini, Clos Gomez sudah dua kali memimpin Clasico. Yang pertama adalah di ajang Piala Super Spanyol 2012 yang dimenangkan Barca dengan skor 3-2. Kala itu pria 41 tahun ini menghadiahi tendangan penalti untuk Blaugrana yang sukses dieksekusi oleh Lionel Messi.
Sementara kesempatan kedua adalah saat El Real bermain imbang 1-1 dengan Barca di leg pertama semifinal Copa Del Rey tahun lalu. Tak ada kontroversi berarti yang terjadi di laga kala itu.
Wasit asal Zaragoza ini total telah memimpin laga Madrid sebanyak 26 kali, lebih banyak dari klub La Liga lainnya. Los Blancos memenangkan 17 diantaranya, empat berakhir imbang, dan lima berujung kekalahan.
Sementara untuk Barca, Clos telah menjadi pengadil dalam 20 laga. 16 di antaranya berakhir dengan kemenangan Barca, tiga hasil imbang, dan hanya satu yang berujung kekalahan. (cdc/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Kagumi Kemampuan Marco Verratti
Liga Champions 7 Maret 2014, 23:32
-
Ancelotti: Madrid Tak Butuh Vidal
Liga Spanyol 7 Maret 2014, 23:02
-
Madrid Bakal All-out Kejar Pogba?
Liga Champions 7 Maret 2014, 22:40
-
Zidane: Real Madrid Bisa Raih Treble
Liga Spanyol 7 Maret 2014, 20:02
-
Inilah Sang Pengadil El Clasico Jilid Dua Musim Ini
Liga Spanyol 7 Maret 2014, 16:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR